Pantau Bisnis Pertanian Anda Hanya Dari Satu Jurnal

Pantau Bisnis Pertanian Anda
Hanya Dari Satu Jurnal

TANIA adalah jurnal pertanian bersumber terbuka yang bebas digunakan
untuk memudahkan Anda mengakses informasi terkait lahan pertanian
dari manapun Anda berada.

Versi terkini v.1.7. Lisensi kode dengan Apache 2.0

Untuk mengompilasi sendiri kode Tania, kunjungi Github kami.

Follow @tanibox Star

Tania berbasis komunitas-kolektif

Tania adalah perangkat lunak manajemen pertanian bersumber terbuka, yang diprakarsai oleh Tanibox sejak tahun 2017. Komunitas Tania terdiri dari berbagai orang yang berdedikasi tinggi seperti pengembang perangkat lunak, pengguna, petani dan agronom yang membuat sistem ini semakin baik. Mereka berkontribusi
dan membagikan pengalaman serta pengetahuannya melalui:

Github

Telegram

Kontributor Kode

Tania adalah bagian dari keluarga besar Open Collective.
Anda juga dapat mendukung komunitas kami agar proyek pengembangan Tania makin kokoh
dengan menjadi sponsor atau backer.

Kontributor Finansial

Mengapa Tania Tepat untuk Pengembang Kode dan Petani Moderen?

dibangun untuk iot

Ingin menghubungkan sensor iklim dan pengatur irigasi supaya bisa mengawasi dari jauh saat sedang pergi keluar kota? Tenang saja, Tania dibangun untuk pecinta IoT seperti Anda!

ekstensif

Modul plugin yang dibangun untuk menyesuaikan sistem Tania dengan kebutuhan. Anda juga dapat membuat sensor untuk kebutuhan bisnis dan pengawasan lahan Anda sendiri.

open source

Tania akan selamanya gratis dan berupa kode sumber terbuka untuk memberi Anda kebebasan mengelola lahan sesuai keinginan. Kodenya tersedia di GitHub jika Anda ingin berkontribusi.

Kami percaya pada demokratisasi pertanian presisi
dan mendukung #GlobalGoals